Kamu bisa melakukan perubahan data alamat secara langsung ke halaman akun profiil mu selama status profil mu pending (belum terverifikasi). Namun, jika perubahan tidak bisa dilakukan secara langsung maka perubahan data bersifat pengajuan. Silakan ajukan perubahan data dengan akses akun profil dan pilih data profil yang ingin diperbaharui (update).
1. Pada halaman akun profil, pilih "Ubah Data Pribadi"
2. Pilih data lainnya, kemudian pilih "alamat"
3. Masukkan alamat aktif yang baru saat ini. Setelah datamu sudah kami verifikasi, kami akan membantu melakukan perubahan data dirimu
Setelah pengajuan perubahan data dikirim, Tim CICIL akan melakukan konfirmasi perubahan data 1x24 jam hari kerja. Apabila kamu mengalami kendala dalam melakukan perubahan data, silakan hubungi Customer Care CICIL di halaman pusat bantuan
Comments
0 comments
Article is closed for comments.